PENGARUH PERPUTARAN KAS DAN PERPUTARAN MODAL KERJA TERHADAP NET PROFIT MARGIN PADA PT. MALINDO FEEDMILL TBK.

Nurhardinnas Nurhardinnas, aliah pratiwi, Wulandari Wulandari

Abstract


Abstrak - Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh perputaran kas dan perputaran modal kerja terhadap Net Profit Margin (NPM), perputaran kasdan perputaran modal kerja terhadap net profit margin pada pt malindo feedmill tbk. Instumen penelitian ini yaitu menggunakan laporan keuangan di antara laporan neraca dan laba rugi pad apt malindo feedmill tbk adapundata yang digunakan dalam instrument penelitianyaitu data penjualan, pendapatan, modal kerja, dan laba dari tahun 2013-2022. Sedangkan   teknik   pengambilan   sempel   yang digunakan  adalah purposive  sampiling,  kriterianya  didasarkan  pada  ketersedian data  terkini  dan  data  variabel  penelitian  yang  akan  digunakan.  Data  dalam penelitian    ini    diolah    mengunakan    SPSS. Metode    pengujian    hipotesis menggunakan taraf signifikan 5%. Hasil penelitian menunjukan bahwa perputaran kas berpengaruh signifikan terhadap net prpfit margin (NPM), perputaran modal kerja berpengaruh signifikan terhadap net profit margin (NPM), dan perputaran kas dan perputaran modal kerja berpengaruh signifikan terhadap Net profit margin (NPM).


Keywords


Perputaran kas; Perputaran Modal Kerja; Net Profit Margin

Full Text:

PDF

References


Agizha, Feryal. (2014). Pengaruh Periode Perputaran Kas,Periode Perputaran Piutang , Periode Perputaran Persediaan dan Periode Perputaran Hutang Usaha terhadap Profitabilitas (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Listing di Bursa Efek Indonesia). Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB.

Arikunto, S. (2019). Prosedur Penelitian. Jakarta: Rineka cipta.

Dewi, S. P., & Hidayat, R. (2019). Pengaruh Net Profit Margin dan Return onAssets terhadap Harga Saham pada Perusahaan Otomotif yang terdaftar diBursa Efek Indonesia. Jurnal Ilman: Jurnal Ilmu Manajemen, 1(1).

Fakhrunnisa, A., Fadilah, S., & Sukarmanto, E. (2016). Pengaruh Earning Management Terhadap

Kinerja Keuangan Perusahaan Yang Dimoderasi Oleh Good Coorporate Governance (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Farmasi ) di BEI Tahun (2010-2014).

Ghozali, Imam (2018). Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS 23 (Edisi 8). Cetakan ke VIII. Semarang : Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Ghozali, I. (2019). Aplikasi Analisis Multivate Dengan Program IBM SPSS 25. Edisi Kesembilan. Universitas Diponegoro Press. Semarang.Penerbit Universitas Diponegoro

Handayani, S. (2016). Pengaruh perputaran modal kerja, perputaran kas, perputaran piutang terhadap profitabilitas pada PT. Mayora indah Tbk. Journal of Chemical Information and Modeling, 2(1), 2443–2466.

Hery. (2017). Analisis Laporan Keuangan (Intergrated and Comprehensive edition). Jakarta:

Grasindo .

Kasmir. (2017). Analisis Laporan Keuangan. Edisi Satu. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Kasmir. (2019). Analisis Laporan Keuangan. Edisi Pertama. Cetakan Keduabelas. PT Raja Grafindo Persada. Jakarta.

Khanifah, E. N., & Budiyanto. (2018,). Pengaruh Likuiditas, Leverage,Profitabilitas Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Farmasi. JurnalIlmu dan Riset Manajemen, 7(5).

Lestari, A., Machmud, R., Amali, L. M., (2018). Pengaruh Modal Kerja Terhadap Net Profit Margin Pada Perusahaan Real Estate Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Periode 2011-2015. JAMBURA: Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 1(1), 86–95.

Mashady. (2014). Pengaruh Working Capital Turnover, Current Ratio Dan Debt To Total Asset Terhadap Return On Investment Studi Pada Perusahaan Farmasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia 2009 - 2012.

Murhadi, Werner R. (2013). Analisis Laporan Keuangan, Proyeksi dan Valuasi Saham. Jakarta: Salemba Empat.

Putri, R., & Musmini , L. S. (2013). Pengaruh Perputaran Kas Terhadap Profitabilitas Pada PT. Tirta Mumbul Jaya Abadi Singaraja Periode 2008-2012. Jurnal Akuntansi Profesi , Vol. 3 No.2.

Rahmasari Hesti. (2011). Pengaruh Perputaran Kas, Perputaran Piutang, Perputaran Persediaan Terhadap Laba Usaha Perusahaan Dagang yang Terdaftardi Bursa Efek Indonesia. Skripsi. Program Studi Akuntansi. UniversitasPembangunan Nasional “Veteran”. Jawa Timur.

Riyanto, B. (2011). Dasar - Dasar Pembelanjaan Perusahaan. Edisi keempat. BPFE. Yogyakarta.

Siregar, R., Siregar, R. M., & Lubis, K. (2017). Pengaruh Perputaran Kas Dan Perputaran Modal Kerja Terhadap Net Profit Margin Pada Pt.Wijayakarya Tbk. Al-Masharif: Jurnal Ilmu Ekonomi Dan Keislaman, 5(2), 18-30.

Stevania, S. (2022). Perputaran Piutang, Perputaran Modal Kerja Terhadap Profitabilitas Sektor Perdagangan Di Bei 2017-2020. Jambura, 5(2), 426–436.

Sufiana, N., & Purnawati, N. K. (2013). Perputaran Persediaan Terhadap Profitabilitas. Fakultas Ekonomi Unud, 451–468.

Sujarweni, V. Wiratna. (2019). Analisis Laporan Keuangan : Teori, Aplikasi, & Hasil Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.

Sugiyono, (2016). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D. Bandung:alfabeta.

Sugiyono (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : Alphabet.

Suraya, A., & Ratnasari, L. (2019). "Pengaruh Perputaran Modal Kerja Dan Perputaran Persediaan dan perputaran kas Terhadap Profitabilitas (Roa) Pada PT Mayora Indah Tbk Tahun 2010- 2016". Jurnal Ilmiah Manajemen Forkamma). Vol.2(2). p.96–110.

Syamsuddin, Lukman. (2016). Manajemen Keuangan Perusahaan Konsep Aplikasi dalam: Perencanaan, Pengawasan, dan Pengambilan Keputusan. Edisi Baru. Cetakan kesebelas. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Wahyuni, M. F., Saiful, S., & Nikmah, N. (2021). Pengaruh Rasio-Rasio Modal Kerja Dan Arus Kas Operasi Terhadap Profitabilitas. Jurnal Fairness, 7(2), 111–126.




DOI: https://doi.org/10.47532/jis.v7i2.1091

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal Ilmiah Satyagraha Indexed By :

Jurnal Ilmiah Satyagraha site and its metadata are licensed under CC BY-SA

View My Stats